Minggu, 02 Januari 2011

Bebas Kilap Dengan Jahe

Kulit berminyak sering kali jadi masalah bagi kebanyakan wanita,minyak yang diproduksi oleh kelenjar sebaceous akan meenganggu penampilan kalian, seperti  hasil makeup yang tidak tahan lama, jerawat yang tidak berhenti, kulit mejadi mengilat,sebaring kusam,dan pori-pori akan terus membesar hingga tumbuh komedo. Produktivitas jumlah minyak yang berlebih pada wajah biasanya timbul akibat dari salah pemilihan kosmetik,makanan,gaya hidup yang tidak sehat. cara yang paling tepat untuk mengurangi produktivitas jumlah kadar minyak pada wajah adalah dengan facial jahe. selain untuk bumbu dapur ternyata jahe juga bermanfaat untuk kecantikan wajah. rasa hangat yang didapat dari jahe dapat melancarkn sirkulasi dan mengurangi kadar minyak yang berlebih pada wajah....

praktiskan?? dari pada kita harus mengeluarkan uang untuk biaya facial di salon lebih baik kita facial sendiri dirumah, murah dan gratis....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar